MENAKJUBKAN!! Suatu senja di kolkata | 17 photo

 

Kolkata, atau dikenal juga dengan calcutta. Merupakan salah satu kota terbesar di india. Kota yang katanya sering macet ini ternyata juga menyimpan banyak view menakjubkan, terutama di senja dan malam hari. 

Katedral St Paul, salah satu gerja TERBESAR di india 



Bangunan peninggalan sejarah di Princep Ghat looks yang sangat indah dengan background cahaya dari Vidyasagar Setu.



Pertunjukan cahaya di victoria memorial house di kala senja, meriah ya gan..




Matahari terbenam di Vidyasagar Setu.



Salah satu jembatan yang menakjubkan di Vidyasagar Setu



Sampan-sampan berlabuh di pinggir sungai dengan background jembatan indah dan lampu-lampu kota di kejauhan...



Suasana senja di kolkata... wuih.. romantisnya gan... :ngakak


Suasana malam di salah satu bangunan tua di kolkata.



Pemandangan malam hari stasiun howrah..



Jembatan howrah sebagai salah satu icon kolkata. menakjubkan...



Salah satu air mancur di pasar tradisional kolkata.



Gedung kantor pos



Berkunjung ke benteng William


Pemandangan sungai di hari petang



Salah satu view di jalan jawaharlal nehru



Jalan layang di kolkata. amazing...


Jembatan layang dengan kondisi dibasahi air hujan.


__________
MENAKJUBKAN!! Suatu senja di kolkata | 17 photo 4.5 5 Unknown Kolkata, atau dikenal juga dengan calcutta. Merupakan salah satu kota terbesar di india. Kota yang katanya sering macet ini ternyata juga me...


Related Post:

  • Photo 10 Tempat Paling Menarik Di ChinaCHINA, negeri eksotis yang kaya akan tempat bersejarah dengan budaya yang adiluhung ini memiliki pemandangan alam memukau.Negeri Tirai Bambu ini juga memiliki tempat berbelanja kelas dunia, dan sajian makanan yang kelezatannya telah mendunia.berikut … Read More
  • Photo 10 Tempat Paling Aneh Di DuniaTuhan memang Maha Indah. Semua yang Dia ciptakan baik di bumi, langit atau luar angkasa tidak ada yang berlebihan. Semua pas dan sesuai takarannya. Termasuk 10 tempat terunik sekaligus terindah di bumi ini. Mari kita cek satu persatu, Forumkami.net t… Read More
  • Photo Keindahan Bulan Di Malam HariMemang benda yang satu ini selalu menjadi misteri terbesar bagi kita.. Setiap malam selalu menatap bumi dengan tatapan suram. Berikut kumpulan foto-fotonya yang sangat menakjubkan… Read More
  • Photo Negeri Peri Seperti SurgaJika Anda pergi ke Negara Estonia setelah badai, maka anda akan menemua sebuah pemandangan yang mungkin tidak ada duanya mengenai keindahan...langsung aja ke TKP… Read More
  • Photo Suasana Gempa Di Bali Read More